Jumat, 16 November 2012

Cara Membuat/ Resep Rempeyek Kacang Tanah atau peyek




silahkan di buat langsung 



BAHAN 
400 gram tepung beras
1/2 sendok makan tepung tapioka 
1/2 kg kacang tanah di kupas (sesuai selera di belah atau utuh)
4 siung bawang putih
4 butir kemiri
250 cc santan kelapa
1 sendok teh ketumbar bubuk
1 butir telur
1 sendok makan air kapur sirih (jika gk mau jg gk papa)
5 lembar daun jeruk diiris tipis 
garam secukupnya
minyak secukupnya

CARA MEMBUAT
  1. masukkan kemiri, telur, kemiri, ketumbar bubuk, garam, dan air kapur sirih ke dalam wadah di blender
  2. campurkan bumbu halus tersebut denga air, santan, tepung beras, tapioka, kacang tanah, dan daun jeruk aduk sampai merata
  3. panaskan minyak pada wajan penggorengan setelah panas, masukkan adonan tersebut dengan sendok sedikit demi sedikit ke wajan (pinggirnya)
  4. setelah warnanya kecoklatan angkat .


apinya harus sedang


Article :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bila Ada Yang Broken/Mati Link Harap Coment, Biar Anda Senang Kamipun Senang :D

Tulis Dengan Sopan Kalau Memang Manusia

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...