Jumat, 16 November 2012

Cara Membuat/Resep Kue Kembang Goyang




Kue yg satu ini merupakan kue yang berasal dari malang dan sangat populer 



BAHAN
200 gram tepung beras
65 gram gula pasir halus
1/2 sendok teh garam
2 butir telur
2 sendok makan wijen
250 ml santan (1/2  kelapa)
minyak untuk penggorengan
cetakan kembang goyang

CARA MEMBUAT
  1. campur tepung beras, gula pasir, wijen dan garam aduk sampai merata
  2. tuangkan santan dan telur sedikit demi sedikit sambil terus di aduk hingga tercampur rata
  3. panaskan cetakan kembang goyang dalam minyak yang sudah dipanaskan
  4. celupkan cetakan kedalam adonan, kemudian masukkan kedalam minyak sambil di goyang - goyang sampai kue tersebut terlepas dari cetakan
  5. tunggu sampai kering dan berwarna kuning kecoklatan 
  6. angkat, tiriskan  


Article :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bila Ada Yang Broken/Mati Link Harap Coment, Biar Anda Senang Kamipun Senang :D

Tulis Dengan Sopan Kalau Memang Manusia

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...